Pustaka
Bahasa Indonesia
Penulis
Pororo90
153.0K
Kata
3
Cerita

Cerita

ESCAPE THEORIES

2.0K·Pororo90

Cara satu-satunya kabur dari keluarga gila ini hanya mati!****Angin yang dulu hilang ditelan kegelapan.Setelah kematian sang kakek, segala kehidupan Angin berubah seperti neraka. Tak ada yang lebih kejam saat takdir memberinya sebuah bom kebenaran. Tentang siapa dirinya, asal-usulnya.Tak ada alasan yang membuatnya hidup ketika ia harus mengetahui kenyataan bahwa ibunya mati karena kelahirannya. Bahwa dia adalah anak hasil perkosaan yang telah merenggut kebahagiaan sang ibu. Lebih dari itu, iblis jahat yang harus ia akui sebagai ayah muncul kembali.Iblis itu nyata, seorang penjahat kelas kakap. Mafia Rusia dengan level tertinggi. Seseorang yang menginginkan ia hidup ketika ia justru ingin lari dari kenyataan ini.Bahkan jika ia memilih kematian berulang kali.Warning: Mental issue.

MetropolitanTamat

Her Husband

16.0K·Pororo90

Siapa sih suaminya? Kok diumpetin meluluKatanya lagi di luar negri ya?Mereka nikah sejak lulus SMAAstaga?Kok belum punya anak sih?Udah tauk. Anaknya udah ABG.Hanjir?!Pasti suaminya tajir melintir.Bisa jadi kan, secara barang yang dipakai branded semua. Huhuhu.. envy!Eh, dia nikah sama sugar daddy ya? Hari gini kalau cowok seumuran pasti gak bakalan kaya lah.Hush... denger-denger sih nikah ama almamater kita juga.Eh, masa sih?!CEO ganteng, muda, billioner, pemilik perusahaan berbasis tekhnologi.

PresdirTamat

WEDDING HELL

18.0K·Pororo90

Mereka bilang, mereka adalah musuh.Mereka saling membenci. Saling menghancurkan. Tapi kemudian mereka menikah.Demi sebuah prestise, pernikahan mega Klan—Hyuuga dan Uchiha digelar. Si mempelai perempuan adalah sosok feminis sejati, yang tidak sudi dipandang lemah dan mengemis perhatian. Baginya wanita modern tidak punya waktu untuk bermain drama.Pun dengan sang lelaki, Sasuke. Sebuah gengsi tersendiri menahklukan Hinata. Dia adalah perempuan dengan kasta tertinggi di puncak rantai makanan. Terlalu bernilai untuk diabaikan, terlalu menggoda untuk tidak diburu. Meski itu artinya harus menyingkirkan semua kandidat yang ada.Ini tentang ego. Juga tentang sebuah komitmen. Lelaki boleh bicara soal hierarki dalam rumah tangga, tapi wanita punya ego yang lebih bisa berkuasa—tanpa bisa diabai bahkan oleh lelaki yang mengaku cassanova.Selamat membaca WEDDING HELL. Di mana ego, dan juga harga diri adalah hal utama yang bahkan kamu sendiri lupa. Bahwa nerakapun bisa lebih dingin daripada panasnya bahtera rumah tangga mereka.Cinta mereka membakar penuh gelora. Panas disiksa cemburu dan penghianatan. Dan tentu saja, penuh bara balas dendam.

PresdirTamat